• REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
Selasa, November 25, 2025
Aksipost.com
  • HOME
  • HEADLINE
  • HUKRIM
  • NASIONAL
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • DEMOKRASI
  • EKONOMI
  • MILENIAL
  • PENDIDIKAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • HEADLINE
  • HUKRIM
  • NASIONAL
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • DEMOKRASI
  • EKONOMI
  • MILENIAL
  • PENDIDIKAN
No Result
View All Result
Aksipost.com
No Result
View All Result
Realisasi Pembangunan Asrama Haji Terancam Molor

Realisasi Pembangunan Asrama Haji Terancam Molor

16 Oktober 2016
in DAERAH

Berita Lainnya

Sekda Sudirman Lepas Ekspor Pinang 36 Ton ke Bangladesh 

HUT LPKNI Beri Manfaat Warga Rawasari

Sekda Sudirman Tegaskan Peran Strategis Pramuka dalam Pembentukan Karakter Pemuda

JAMBI – Revitalisasi dan pembangunan asrama haji Jambi yang dianggarkan melalui APBN sebesar Rp 57,6 miliar terancam molor. Pasalnya, terhitung sejak kontrak kerja pada 25 Juli lalu, pelaksanaan baru 18 persen.

Padahal, masa kontrak akan berakhir 31 Desember mendatang. Artinya, tersisa waktu pengerjaan sekita dua bulan.

“Baru struktur lantai, kini baru mengerjakan balok lantai tiga. Setelah mengerjakan struktur lantai tiga, akan membangun lantai dasar dan memasang titik pancang,” kata Renol dari  pihak Guna Karya Nusantara, yang merupakan perusahaan pelaksana.

“Ada 82 titik pancang yang kita pasang, yang belum kita psang itu hanya 30. Jika kita pakai dua alat berat, ini akan selesai 5 hari,” ujarnya lagi.

Meski baru 18 persen, Renol yakin revitalisasi dan pembangunan asrama haji Jambi ini akan selesai Desember mendatang. Karena dikerjakan siang dan malam, dengan 105 tenaga kerja. “Insya Allah tekejar, kita usahakan,” ujarnya.

Terlambatnya pembangunan ini, kata dia, karena ada masa transisi tenaga kerja yang tidak produktif. Namun pihaknya sudah memecat pegawai tersebut. “Palingan baru setengah bulan, sekitar 65 orang yang kita berhentikan, kita datangkan lagi dari Jawa,” pungkasnya.

ShareTweetSend
Previous Post

Pegawai ESDM dan Kehutanan Merangin Mulai Malas-malasan

Next Post

Si Jago Merah Kembali Mengamuk di Kerinci

Related Posts

Sekda Sudirman Lepas Ekspor Pinang 36 Ton ke Bangladesh 

Sekda Sudirman Lepas Ekspor Pinang 36 Ton ke Bangladesh 

25 November 2025
HUT LPKNI Beri Manfaat Warga Rawasari

HUT LPKNI Beri Manfaat Warga Rawasari

22 November 2025
Sekda Sudirman Tegaskan Peran Strategis Pramuka dalam Pembentukan Karakter Pemuda

Sekda Sudirman Tegaskan Peran Strategis Pramuka dalam Pembentukan Karakter Pemuda

20 November 2025
Kerja Keras Bupati Batang Hari Raih Lagi Prestasi Nasional Tahun 2025

Kerja Keras Bupati Batang Hari Raih Lagi Prestasi Nasional Tahun 2025

11 November 2025
Pemkot Jambi Lantik 119 PPPK Paruh Waktu, Wawako Diza: Birokrasi Harus Terus Berjalan

Pemkot Jambi Lantik 119 PPPK Paruh Waktu, Wawako Diza: Birokrasi Harus Terus Berjalan

31 Oktober 2025
Direkturnya Herlambang, Gubernur Jambi Sampai Dipuji Menkes soal Layanan Kesehatan

Direkturnya Herlambang, Gubernur Jambi Sampai Dipuji Menkes soal Layanan Kesehatan

31 Oktober 2025
  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber

© 2024 PT Aksi Indah Pratiwi. All Rights Reserved. | Aksipost.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • HEADLINE
  • HUKRIM
  • NASIONAL
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • DEMOKRASI
  • EKONOMI
  • MILENIAL
  • PENDIDIKAN

© 2024 PT Aksi Indah Pratiwi. All Rights Reserved. | Aksipost.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In